Home Ngaji Tentang Syaikh Mursyid TUGAS DOKTER RUHANI DALAM HIDUP MANUSIA

TUGAS DOKTER RUHANI DALAM HIDUP MANUSIA

1
TUGAS DOKTER RUHANI DALAM HIDUP MANUSIA

“Dokter Jasmani menguasai, bertanggungjawab dan hanya bisa menyelamatkan bagian jasmani yang jadi spesialisasinya, tidak bisa tembus ke urusan ruhani –dokter jantung cuma jantung, dokter kulit cuma kulit, dokter syaraf cuma syaraf dan seterusnya. Tapi Dokter Ruhani, dokter ruh, menguasai, bertanggungjawab, dan bisa menyelamatkan semuanya –jantungnya, syarafnya, empedunya, tulangnya, kulitnya berikut bulu-bulunya. Bersyukurlah kepada yang sudah punya dokter ruhani. Ruhaninya disehatkan Jasmani pasti ikut sehat; sementara bila Jasmaninya disehatkan belum tentu ruhaninya ikut sehat.”

–Hadrotusyeikh al-Kamil Mukammil Abah Aos Ra Qs—

Salam, al-Khoolish

#MenyehatkanRuhaniMenyehatkanJasmani
#MenyehatkanJasmaniTakMenjaminSehatJasmani
#DokterRuhaniJuruSelamatSemuanya

1 COMMENT

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.